Tools yang Wajib Dimiliki untuk Keyword Research

Apa saja tools keyword research yang wajib dimiliki? Ada yang bilang kalau SEO itu gampang jadi Anda hanya tinggal memasukkan kata kunci yang ada di konten saja.  Kemudian nantinya Google akan  mengindex konten Anda.  Anda hanya tinggal menunggu saja sampai dengan konten Anda tersebut bisa menempati posisi tertentu di mesin  pencarian Google.

Sebetulnya memang untuk Anda bisa belajar SEO  dan menempatkannya di dalam konten website Anda, bisa tergolong begitu mudah untuk dapat dilakukan sebenarnya.

Tentunya saja Anda hanya tinggal menimpa kata kunci pencarian yang sesuai untuk mendapatkan dan menempati posisi paling atas mesin pencari google.

Akan tetapi hal ini bukanlah mengatakan bahwasanya hal tersebut mudah untuk dilakukan begitu saja. 

Anda juga harus melakukan serangkaian riset pada analisis tertentu yang ada kaitannya dengan kata kunci.  Sehingga tidak mengherankan kalau memang saat ini banyak sekali perusahaan yang menggelontorkan dana yang cukup mahal untuk SEO Tools.

Namun, di internet juga saat ini ada SEO Tools gratis yang bisa Anda pergunakan jika memang Anda tidak memiliki  uang besar.  Sehingga dengan mempergunakannya terus maka kesempatan begitu besar bagi Anda untuk dapat menghadapi persaingan pada hasil pencarian Google.

SEO Tools yang Wajib Anda Coba

Beberapa tools keyword research yang sangat direkomendasikan yang bisa Anda pergunakan secara gratis.

Google Keyword Planner

Google sendiri merupakan salah satu dari pada bagian dari platform iklan yang dipunyai oleh Google. Sebenarnya memang layanan ini dipergunakan untuk dapat mencari serta melakukan analisa tertentu pada kata kunci yang sesuai untuk iklan atau promosi online.

Hanya saja pada nyatanya banyak sekali yang menggunakan keyword planner sebagai SEO Tools.  Terdapat memang dua alasan  mengapa SEO Tools ini dapat menjadi favorit banyak orang.

Pertama adalah dikarenakan SEO Tools ini dimiliki oleh Google, keyword planner mempunyai akses data dengan pencarian yang begitu lengkap. Yang satu ini saja sudah menambah nilai akurasi yang berasal dari riset keyword itu sendiri.

Kedua,  Tools  yang satu ini memang diperuntukkan khusus untuk bisnis.  Sehingga dengan begitu maka perolehan daripada insight  yang nantinya dapat mendukung conversion rate untuk dapat kemudian naik lagi.

Google Search Console

Tools keyword research yang satu ini Tentunya masih dari Google,  dengan mempergunakan Google Search console,  maka Anda bisa melakukan pemantauan terhadap web,  performanya juga dapat terjaga  dan bisa mengatasi permasalahan-permasalahan website Anda yang berhubungan dengan hasil pencarian Google.

Beberapa layanan tentu akan Anda temui pada program ini adalah sebagai berikut:

  • Pada google search sendiri Anda bisa melakukan monitoring hasil crawling bot Google
  • Untuk dapat kemudian memperbaiki permasalahan indeksasi dan juga sekaligus menjadi sebuah media yang dipergunakan untuk meminta permohonan melakukan indeksasi ulang sebuah web.
  • Anda bisa melihat teknik pencarian kata kunci yang ada di Google, dalam hal ini termasuk seperti kata kunci efektif pada sebuah website.
  • Hal ini akan menunjukkan bahwasannya mana saja website yang didalamnya termuat link menuju ke web Anda

Ubersuggest

Kalau yang satu ini masuk kedalam jajaran SEO Tools yang terbaik, yang tentunya tidak boleh Anda lewatkan begitu saja. Maka dari itu SEO Tools gratis ini nantinya akan menawarkan begitu lengkap fitur yang disajikan.

Mulai dari  overview performa domain, adanya laporan efektivitas SEO per-halaman,  ide-ide konten,  rekomendasi keyboard dan juga data backlink.

Itulah beberapa hal yang biasanya dipergunakan untuk melakukan tools keyword research yang tentunya hanya dimiliki oleh seorang membuat webmaster. Semoga informasi ini bermanfaat!

Tinggalkan komentar